Tuesday, March 15, 2022

Raih Tujuan Finansialmu Bersama SR016

 



Ivan Kusuma

-Ada kenaikan harga2 Komoditas eksport  (batu bara ,CPO)

 -Neraca Perdaganan surplus US$ 13,5 M

-Pembangunan Infra Struktur terus berlangsung,dengan sumber Pembiayaan dari penjualan Obligasi Negara

 

Ken Handersen – Financial Planner

Thn 2020-2021 -Covid,PSBB,PPKM

                 –  kenaikan harga2  energy

-          Volatilitas harga Saham

-          Heboh Crypto Currency

-          Perang Rusia – Ukrania

Berpengaruh terhadap harga2 komoditas Dunia (Coal,Nikel,Oil),

Ada pergeseran Negara adidaya dari AS ke RRT

Ada pergeseran kekuatan Politik,Pemilu 5 tahunan…2024

Masuk era digital ,Serba Online

Era ini ada 5 generasi  (Generasi baby Boomer/pasca PD 2,Generasi  X,generasi Y,generasi Z,Generasi Alpha/milenial)

 

Financial Plann

Bagaimana posisi keuangan hari ini: 1.Kondisi keuangan Skrg,2.Risk Profile,3.Tujuan Keuangan)

Bagaimana posisi keuangan 3 th,5 th kedepan

Gambar 1 Akar(low risk;tabungan),batang(medium risk;reksadana),buah(High Risk; saham,forex,crypto)











Q n A

1.Komposisi ideal untuk Investasi

Ken

-Tidak ada Patokan    RK/obl (property<tidak likuid)  bertolak belakang  WB (SAham,Volatility tinggi)

-Tergantung Risk Profile masing2(low Risk,Medium Risk,High Risk),intinyaharus ada Pertumbuhan

-Perhatikan Emosi Kita ,tingkat rasa nyaman masing orang/risk profile berbeda2

 

2.SBN ,SUKUK vs EMAS

SBN,SUKUK ; Jangka waktu jelas,bisa ditrading kan dipasar sekunder

Emas : Bahwa Harga cenderung naik (akhir2 ini),Menguntungkan bila jual-beli tanpa spread(impossible)

              Jangka Panjnag/long term(2017-2018 harga stagnan,2020 pandemi,harga naik

             Tidak trading

3.Dana Darurat Keluarga muda

   Minimal 3 x pengeluaran per anggota keluarga

   Investasi setelah ada dana darurat

 

4.Coupon SBN cenderung turun ,Ekonomi belum pulih?

-coupon Ikuti kondisi ekonomi(saat dikeluarkan)

-ada Secondari Market

 

5.Benefit Investasi Commbank Smartwealth

- ada cash back

-bisa melalui aplikasi/online

 Note:via smartwealth khusus untuk nasabah B.Com


Approaching the tipping points

           Bunga Stimulus 2020 (pandemic covid) jauh lebih besar dari stimulus krisis 2008 Uang beredar 2020     lebih besar daripada saat k...